News

BPBD KABUPATEN PEMALANG SERAHKAN 3378 APD

Pewartasatu.com – PMLG- Sabtu 2 Mei 2020.Pemalang Jawa Tengah.Guna menunjang kerja para Tim Medis dan relawan dalam penanggulangan Covid 19 virus Corona di kabupaten Pemalang, BPBD kabupaten Pemalang hari Sabtu tanggal 2 Mei 2020 menyerahkan APD (Alat Pelindung Diri). menurut kepala BPBD kabupaten Pemalang , H . Wahadi mengatakan; hari ini kami dapat perintah langsung dari bapak untuk menyerahkan APD ke Rumah sakit, Puskesmas, kecamatan, dan desa serta posko posko di perbatasan.APD sebanyak 3378 ini secepatnya bisa di pakai para tenaga medis dan para relawan serta pihak pihak yang menangani pasien Covid 19 virus corona.masih menurut H . Wahadi ,pak Bupati minta hari ini tuntas sampai ke pihak yang harus menggunakan APD. saat di singgung tentang anggaran , APD ini berasal dari para donatur yang terkumpul di BPBD kabupaten Pemalang.adapun jenisnya ini berupa baju Baju Hasmat, sepatu boots,dan kacamata Google.

di tambahkan H . Suyanto SekDin BPBD kabupaten Pemalang bahwa hari ini kami beserta jajarannya sebanyak 36 personil siap membagikan APD sampai ke desa desa penerima dan pengguna APD tersebut ucap H. Suyanto kepada para wartawan pada saat persiapan pemberangkatan di kantor BPBD kabupaten Pemalang.URIPTO GD.

Leave a Comment